Jual Beli Mobil Bekas Purwadadi
8.690 iklan terdekat Purwadadi
- Rp 111.000.0002016 - 140.000-145.000 kmCicilan Rp 2.6 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 18.206.000CicilanRp 2.664.000 x 60 BulanDaihatsu XeniaKarawang BaratHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 159.000.0002019 - 35.000-40.000 kmCicilan Rp 3.8 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 25.214.000CicilanRp 3.816.000 x 60 BulanHonda MobilioCibinong22 DesMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 105.000.0002015 - 60.000-65.000 kmKia PicantoPurwadadi26 Des
- Rp 91.000.0002018 - 90.000-95.000 kmCicilan Rp 2.1 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 15.286.000CicilanRp 2.184.000 x 60 BulanDaihatsu AylaCempaka PutihHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 76.000.0002018 - 95.000-100.000 kmCicilan Rp 1.8 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 13.096.000CicilanRp 1.824.000 x 60 BulanDatsun Go PancaCempaka PutihHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 86.000.0002014 - 95.000-100.000 kmCicilan Rp 2 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 14.556.000CicilanRp 2.064.000 x 60 BulanMitsubishi MirageCempaka PutihHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Ingin melihat barang Anda di sini?Hasilkan uang tambahan sekarang dengan menjual barang-barang di komunitas Anda. Ayo mulai berjualan di OLX, semua jadi cepat dan mudah.
- Menampilkan iklan dalam 10 kms Dari Purwadadi, Subang Kab.
- Rp 142.000.0002013 - 90.000-95.000 kmCicilan Rp 3.4 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 22.732.000CicilanRp 3.408.000 x 60 BulanNissan SerenaCempaka PutihHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 48.000.0001996 - 25.000-30.000 kmSuzuki SidekickSubang Kab.4 hari yang lalu
- Rp 77.000.0002015 - 30.000-35.000 kmDatsun Go+ PancaPabuaran24 DesPenjual Terverifikasii
- Rp 335.000.0002018 - 70.000-75.000 kmHonda CR-VPabuaran19 DesPenjual Terverifikasii
- Rp 180.000.0002018 - 130.000-135.000 kmDaihatsu TeriosCipeundeuy17 Des
- Rp 161.000.0002017 - 35.000-40.000 kmCicilan Rp 3.8 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 25.506.000CicilanRp 3.864.000 x 60 BulanToyota RushCempaka PutihHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 169.000.0002017 - 90.000-95.000 kmCicilan Rp 4 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 26.674.000CicilanRp 4.056.000 x 60 BulanMazda BianteCempaka PutihHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 199.000.0002016 - 65.000-70.000 kmCicilan Rp 4.7 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 31.054.000CicilanRp 4.776.000 x 60 BulanNissan SerenaCempaka PutihHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 127.000.0002016 - 85.000-90.000 kmCicilan Rp 3 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 20.542.000CicilanRp 3.048.000 x 60 BulanToyota SientaCempaka PutihHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 218.000.0002020 - 120.000-125.000 kmCicilan Rp 5.2 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 33.828.000CicilanRp 5.232.000 x 60 BulanHonda HR-VCempaka PutihHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 157.000.0002020 - 90.000-95.000 kmCicilan Rp 3.7 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 24.922.000CicilanRp 3.768.000 x 60 BulanHonda MobilioCempaka PutihHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 164.000.0002021 - 45.000-50.000 kmCicilan Rp 3.9 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 25.944.000CicilanRp 3.936.000 x 60 BulanDaihatsu XeniaCempaka PutihHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 93.000.0002013 - 85.000-90.000 kmCicilan Rp 2.2 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 15.578.000CicilanRp 2.232.000 x 60 BulanNissan Grand livinaCempaka PutihHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 189.000.0002023 - 25.000-30.000 kmCicilan Rp 4.5 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 29.594.000CicilanRp 4.536.000 x 60 BulanToyota RaizeCempaka PutihHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 171.000.0002021 - 35.000-40.000 kmCicilan Rp 4.1 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 26.966.000CicilanRp 4.104.000 x 60 BulanDaihatsu XeniaCempaka PutihHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 145.000.0002017 - 110.000-115.000 kmCicilan Rp 3.4 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 23.170.000CicilanRp 3.480.000 x 60 BulanChevrolet TraxCilandakHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 204.000.0002018 - 85.000-90.000 kmCicilan Rp 4.8 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 31.784.000CicilanRp 4.896.000 x 60 BulanToyota RushKarawang Barat3 hari yang laluMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 195.000.0002019 - 30.000-35.000 kmCicilan Rp 4.6 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 30.470.000CicilanRp 4.680.000 x 60 BulanToyota YarisPademangan5 hari yang laluMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 97.000.0002018 - 25.000-30.000 kmCicilan Rp 2.3 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 16.162.000CicilanRp 2.328.000 x 60 BulanDaihatsu AylaKarawang Barat5 hari yang laluMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 200.000.0002015 - 115.000-120.000 kmCicilan Rp 4.8 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 31.200.000CicilanRp 4.800.000 x 60 BulanHonda FreedDuren Sawit23 DesMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 132.000.0002020 - 20.000-25.000 kmCicilan Rp 3.1 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 21.272.000CicilanRp 3.168.000 x 60 BulanToyota AgyaKarawang Barat23 DesMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 145.000.0002015 - 135.000-140.000 kmCicilan Rp 3.4 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 23.170.000CicilanRp 3.480.000 x 60 BulanToyota RushKarawang Barat23 DesMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 121.000.0002021 - 15.000-20.000 kmCicilan Rp 2.9 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 19.666.000CicilanRp 2.904.000 x 60 BulanDaihatsu AylaKarawang Barat11 DesMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 85.000.0002019 - 50.000-55.000 kmCicilan Rp 2 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 14.410.000CicilanRp 2.040.000 x 60 BulanWuling Confero SKotabaruHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 380.000.0002018 - 35.000-40.000 kmCicilan Rp 9.1 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 57.480.000CicilanRp 9.120.000 x 60 BulanMazda 6KotabaruHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 235.000.0002016 - 95.000-100.000 kmCicilan Rp 5.6 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 36.310.000CicilanRp 5.640.000 x 60 BulanToyota Kijang InnovaKotabaruHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- Rp 167.000.0002016 - 115.000-120.000 kmCicilan Rp 4 jt/bulanEstimasi Perhitungan Kredit :Down PaymentRp 26.382.000CicilanRp 4.008.000 x 60 BulanHonda HR-VKotabaruHari iniMobil bergaransi*Jaminan uang kembali*Test drive dari rumahGratis Perawatan*Penjual Terverifikasii
- HighlightRp 94.000.0002014 - 105.000-110.000 kmMitsubishi MirageKotabaru16 Des
- Rp 122.500.0002015 - 180.000-185.000 kmSuzuki ErtigaCampakaHari ini
- Rp 197.000.0002021 - 50.000-55.000 kmSuzuki ErtigaKotabaruHari ini
- Rp 335.000.0002018 - 70.000-75.000 kmHonda CR-VSubangHari iniPenjual Terverifikasii
- Rp 335.000.0002018 - 70.000-75.000 kmHonda CR-VCipunagaraHari iniPenjual Terverifikasii
- Rp 70.000.0002012 - 150.000-155.000 kmSuzuki APVSubangHari ini
- Rp 205.000.0002023 - 10.000-15.000 kmToyota AvanzaSubangKemarin
Berencana Beli Mobil Bekas Purwadadi? Ini Pilihan yang Paling Banyak Dicari
Purwadadi merupakan sebuah kecamatan di Subang, Jawa Barat. Daerah ini berlokasi di Subang bagian tengah, dan memiliki jalan akses langsung penghubung antara jalur pantura di Ciasem dengan Subang bagian selatan.
Karena lokasinya strategis, infrastruktur jalan Kecamatan Purwadadi selalu mendapat perhatian dari pemerintah daerah. Apalagi, daerah ini juga terkenal memiliki banyak lokasi wisata yang dikunjungi para wisatawan dari luar kota.
Dalam satu tahun terakhir, pemerintah Kabupaten Subang sedang gencar-gencarnya melakukan pembangunan infrastruktur melalui program Jawara (Jaya, Istimewa, dan Sejahtera, termasuk melakukan pelebaran jalan sekitar Patimban, pembangunan ruas jalan Purwadadi-Pabuaran, serta pembangunan jalan Desa Koranji, Purwadadi. Pembangunan ini menjadi prioritas pemerintah agar dapat membantu mobilisasi warga sehari-hari serta meningkatkan kegiatan ekonomi daerah Subang,
-
Jenis Mobil Paling Cocok di Purwadadi
Dengan infrastruktur jalan yang mumpuni, jenis mobil apa pun sebenarnya cocok-cocok saja digunakan di Purwadadi. Namun, jika Anda mencari kendaraan untuk mobilitas dalam kota, LCGC atau Low Cost Green Car bisa menjadi pilihan.
Dengan harga lebih murah, LCGC hadir dengan mesin irit bahan bakar dan rendah emisi. Sementara dari segi tampilan, jenis ini umumnya memiliki desain kompak sehingga cocok untuk perjalanan dalam kota.
LCGC juga memiliki beragam pilihan kapasitas, mulai dari 5 sampai 7 penumpang. Jika mencari varian 5 penumpang, pilihannya ada Toyota Agya, Daihatsu Ayla, serta Honda Brio. Sedangkan untuk varian 7 penumpang, Anda bisa memilih Datsun Go+ atau Toyota Calya.
-
Pilihan Mobil Bekas Purwadadi Paling Banyak Dicari
Pilihan mobkas paling banyak dicari di pasaran jual beli mobil bekas Purwadadi adalah Multi Purpose Utility Vehicle atau MPV. MPV identik dengan kendaraan keluarga berkapasitas 6 sampai 7 penumpang. Sedangkan untuk mesinnya MPV biasanya memiliki kapasitas mesin sekitar 1000 sampai 1500 cc.
MPV menjadi favorit sebagian besar masyarakat Indonesia karena menawarkan kapasitas penumpang yang banyak serta bagasi luas. Beberapa pilihan dari tipe ini antara lain Toyota Avanza, Daihatsu Xenia, Suzuki Ertiga, serta Honda Mobilio.
Selain MPV, tipe mobil lainnya yang juga menjadi favorit banyak orang adalah Sort Utility Vehicle atau (SUV). Jika dibandingkan dengan MPV, SUV memiliki ban lebih besar dan ground clearance lebih tinggi. Namun, kapasitas penumpang yang ditawarkan umumnya hanya 5 orang.
Dalam dunia otomotif, SUV masih dibagi lagi menjadi tipe Mini/Low SUV seperti Toyota Rush dan Dihatsu Terios, Medium SUV seperti Toyota Fortuner dan Pajero Sport, serta Full Sized SUV seperti Toyota Land Cruiser.
-
Rekomendasi Mobil Bekas Purwadadi
Di pasar jual mobil bekas Purwadadi, ada banyak pilihan mobil bekas berkualitas yang bisa Anda pilih. Dari segi harga, berikut adalah rekomendasi mobkas di bawah dan di atas Rp100 juta.
-
Pilihan Mobil Bekas Purwadadi Bawah Rp100 Juta
Mobil tipe LCGC memang sedang menjadi primadona masyarakat. Apalagi, harga bekas tipe ini cukup terjangkau, yaitu kisaran angka Rp80 sampai Rp100 juta.
Tipe LCGC seperti Daihatsu Ayla, Toyota Agya, Daihatsu Sigra, atau Honda Brio sangat direkomendasikan bagi Anda mencari mobil dijual Purwadadi bawah Rp100 juta. Pada situs jual beli mobil seperti OLX, Anda bisa menemukan mobkas merek Daihatsu Alya atau Toyota Agya mulai dari Rp70 sampai Rp95 juta, tergantung tahun produksinya. Sementara untuk Daihatsu Sigra dan Honda Brio, harganya berkisar mulai dari Rp85 jutaan.
-
Pilihan Mobil Bekas Purwadadi di Atas Rp100 Juta
Untuk bujet Rp100 juta ke atas, dalam pasaran jual beli mobil bekas Purwadadi Anda bisa memperoleh mobkas bertahun muda, yakni antara tahun 2015 sampai 2019. Selain kondisinya masih bagus, mobkas bertahun muda biasanya sudah dilengkapi fitur-fitur terbaru.
Dengan bujet mulai dari Rp130 juta, Anda bisa mendapat Toyota Avanza tipe E keluaran tahun 2018. MPV ini sangat cocok digunakan sebagai kendaraan keluarga karena kapasitas penumpangnya banyak, serta nyaman digunakan untuk perjalanan jauh.
Namun apabila ingin mencari tipe hatchback untuk mobilisasi dalam kota, salah satu pilihan terbaik adalah Honda Jazz Matic. Di pasaran, harganya berkisar mulai dari Rp198 juta untuk tipe RS keluaran tahun 2015.
Demikianlah beberapa rekomendasi mobil bekas Purwadadi. Selaman menentukan pilihan!