Detail
Deskripsi
GEA BABY Multifunction Dryer & UV Sterilizer GS-100
Gea baby UV Sterilizer & Dryer merupakan produk untuk mensterilkan sekaligus mengeringkan dan menyimpan barang agar terhindar dari bakteri, kuman, dan virus.
4 mode utama Gea Baby UV Sterilizer & Dryer
- Mode Sterilize: mensterilkan barang dengan 3 pilihan waktu pengoperasian: 11 menit/16 menit/21 menit.
- Mode Dry: mengeringkan barang dengan 2 pilihan waktu pengoperasian: 41 menit/51 menit.
- Mode Auto: mensterilkan barang sekaligus mengeringkan barang dengan 2 pilihan waktu pengoperasian 51 menit/61 menit.
- Mode Storage: menyimpan barang yang sudah disterilkan dengan proses pengulangan mode pengeringan dan mode sterilisasi selama 72 jam. Proses pengeringan dan sterilisasi akan berjalan selama 51 menit dan setelah selesai melakukan pengeringan dan sterilisasi, maka proses penyimpanan akan dimulai secara otomatis. Proses sterilisasi akan berulang setiap 2 jam selama 2 menit dan pertukaran sirkulasi udara akan terjadi selama 20 detik.
Kondisi produk new 100%
Lokasi tukad badung denpasar
Trims
GEA BABY Multifunction Dryer & UV Sterilizer GS-100
Lokasi iklan
LAPORKAN IKLAN INI